Informasi di blog ini hanyalah sekedar untuk tujuan informatif yang bersifat umum, Silahkan konsultasikan penyakit dan keluhan kesehatan Anda kepada ahlinya
loading...

Jamur Merang Alternatif Pengobatan Tradisional

Jamur Merang Alternatif Pengobatan Tradisional

Jamur merang saat ini menjadi salah satu jenis tanaman yang digemari untuk di konsumsi di Indonesia. Budidaya yang tergolong sangat mudah mendukung semakin diminatinya tanaman berbentuk bulat yang satu ini. Jika melihat kandungan zatnya maka potensi sebagai tanaman obat tergolong tinggi. Saat ini pengobatan tradisional memang kian diminati masyarakat. Selain harganya relatif murah, terhindarnya dari kandungan kimia menjadi salah satu alasan mengapa lebih menyukai pengobatan dari alam.

Kandungan Gizi Jamur Merang

Dari hasil penelitian, diketahui jamur merang memiliki kandungan gizi yang tinggi. Protein yang terkandung sebanyak 5.94 %, sedangkan kandungan karbohidrat setinggi 50,59 %, lemak 0,17 %, abu 1,14 %, dan mengandung serat 1,56 %. Selain itu juga kaya akan vitamin dan mineral. Per 100 gram tanaman segar mengandung sebanyak 1,9 mg besi, 17 mg fosfor, 0,15 mg vitamin B-1, 0,75 mg vitamin B-2, dan 12,40 mgvitamin C. Kandungan dari asam folat juga tergolong cukup tinggi, kalium dan tembaga. Dengan kadungan gizi yang kompleks seperti ini, potensi untuk mengarah ke bahan pangan masa depan tentunya juga tinggi.
loading...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Jamur Merang Alternatif Pengobatan Tradisional"

Posting Komentar

Dengan memasukan alamat email dibawah ini, berarti anda akan dapat kiriman artikel terbaru di inbox anda:

Delivered by FeedBurner